A. Hortatory exposition
Fungsi
Teks/ Social Function
To
persuade the reader or listener that something should
or should not be the case
(membujuk
pembaca atau pendengar bahwa sesuatu seharusnya atau tidak seharusnya
terjadi/dilakukan/ mendapat perhatian)
Bagian-Bagian
Teks/ Schematic Structures
a. Thesis; pernyataan pendapat
b. Argument;
pendapat
c. Recommendation;
rekomendasi, saran.
B. Analytical exposition
Fungsi
Teks/ Social Function
To
persuade the reader or listener that something is an
important matter
(membujuk pembaca atau
pendengar bahwa sesuatuperlu mendapat perhatian)
Bagian-Bagian
Teks/ Schematic Structures
a. Thesis; pernyatan pendapat
b. Argument;
inti / penjelasan
c. Reiteration; pernyataan kembali posisi penulis terhadap suatu
pendapat
Ciri-Ciri
Teks/ Linguistic Features
Sudut pandang penulis terlihat jelas pada akhir kesimpulan
Contoh Text:
CHILDREN WEAR HATS AT
SCHOOL
(Statement of position)
I
believe that you should always wear a hat at school when you are playing
outside , to stop you from getting sunburn.
(Argument 1)
Firstly,
if you don’t wear a hat, you will get sunburn ant the sunburn is painful.
(Argument 2)
Secondly,
sunburn could lead to skin cancer. Sunburn can lead to health problems later in
life. Many older people suffer from skin cancer which can kill them.
(Recomendation)
So to avoid the sunburn more better if children wear hats in order not
get ilness such as cancer
Tidak ada komentar:
Posting Komentar